Search

Senin, 18 April 2011

J2Me Web Browser Part 1

Web Browser adalah Aplikasi Untuk Merequest atau Memanggil Website yang ada di sever melalui internet seperti halnya : Internet Explorer, Mozilla Firefox, Opera, dan lain.
J2ME Memang Menyediakan beberapa cara untuk melakukan koneksi antara perangkat mobile dan server seperti lewat Socket, sms dan Http conection, Bluetooth, Infra red dan lain-lain.
Dan dalam penulisan ini kita menggunakan http connection untuk melakukan request dari client ke server.
Http di kenal juga sebagai protokol request yang berarti client mengirim request ke pada server dengan alamat yang di spesifikasiakan pada uniform resource Locator (URL). Lalu server akan melakukan respon pada client.
Http Connection ada beberapa tahap yang harus di jalankan yaitu dengan tiga tahap :
Setup, Connected, dan Closed, dengan Interface Http Connection yang akan menanganinya.

Download

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More